Menghitung Hari Mengungkap Mystery Box dari Mitsubishi Motors, DST Concept?

Jum'at, 11 Juli 2025 | 18:26 WIB
Menghitung Hari Mengungkap Mystery Box dari Mitsubishi Motors, DST Concept?
Mitsubishi Motors mulai memberikan sedikit bocoran terkait calon produk baru yang akan diluncurkan untuk pasar Indonesia.Diduga calon produk baru dari Mitsubishi adalah DST Concept yang akan menggunakan nama Destinator. (Foto: Tangkapan Layar/ IG Mitsubishi)

Peti besar tersebut terlihat dibawa menuju ke suatu tempat yang sepertinya akan menjadi lokasi dimana mobil tersebut akan diperkenalkan.

“Siap untuk mengungkap destinasi Anda berikutnya,” tulis keterangan di Mystery Box.

Lebih lanjut, Mitsubishi juga memberikan keterangan tambahan di dalam video itu.

“Sesuatu yang BESAR akan segera hadir… Bersiaplah untuk sensasinya,” tulis Mitsubishi.

Produk Khusus Pasar Asia Tenggara

Mobil konsep Mitsubishi DST Concept sempat diperkenalkan di Filipina pada akhir tahun lalu. Sehingga, nama Destinator tidak hanya terdaftar di Indonesia saja tetapi juga di negeri Lumbung Padi tersebut.

Setelah dipamerkan di Filipina pada Oktober 2024, mobil konsep Mitsubishi DST Concept dipastikan akan masuk jalur produksi tahun ini. SUV berkapasitas 7 penumpang tersebut akan diproduksi khusus untuk pasar Asia Tenggara (ASEAN).

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI