Covesia.com - Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memprakirakan kondisi cuaca di Sumatera Barat, pada pagi hari hingga malam hari, pada Senin (21/2/2022).
BMKG menyampaikan pada pagi hari kondisi cuaca Cerah berawan, dan siang hingga sore hari Cerah, Berawan.
Potensi Hujan sedang hingga lebat padang siang-sore terjadi di wilayah Solok Selatan. Dan potensi hujan ringan -sedang terjadi di wilayah Pesisir Selatan dan Kabupaten Solok.