![Pebalap Repsol Honda, Marc Marquez, merayakan keberhasilannya memenangi balapan MotoGP Jerman di Sirkuit Sachsenring, Minggu (15/7/2018), mengalahkan pesaingnya dari tim Movistar Yamaha, Valentino Rossi (kiri). [AFP/Robert Michael]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2018/07/20/28954-valentino-rossi-dan-marc-marquez.jpg)
Khusus di kategori kelas 'para raja' (500cc/MotoGP), Marquez termasuk diantara lima pebalap peraih kemenangan terbanyak.
Dia hanya terpaut lima kemenangan dari Lorenzo. Di atas Lorenzo masih terdapat tiga nama, yaitu Rossi, Agostini dan Mick Doohan. [Yosafat Diva Bayu Wisesa]
10 Besar Pebalap Terbanyak Menang Dalam Sejarah MotoGP
Menang Pebalap Negara
122 Giacomo Agostini Italia
115 Valentino Rossi Italia
90 Angel Nieto Spanyol
76 Mike Hailwood Inggris
68 Marc Márquez Spanyol
Baca Juga: Lumpuh Ditembak Tank Israel, Ini Misi Mahmoud di Asian Para Games
68 Jorge Lorenzo Spanyol