Hasil Tinju Dunia: Floyd Mayweather Gagal Pukul KO Logan Paul

Arief Apriadi Suara.Com
Senin, 07 Juni 2021 | 10:41 WIB
Hasil Tinju Dunia: Floyd Mayweather Gagal Pukul KO Logan Paul
Mantan juara dunia tinju divisi welterweight Floyd Mayweather dan bintang YouTube Logan Paul berhadapan jelang timbang badan di Miami, Florida pada 5 Juni 2021 (Floyd Mayweather vs Logan Paul]. [CHANDAN KHANNA / AFP].
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Sedangkan di ronde kedelapan, Mayweather dan Paul saling berbalas pukulan, tetapi kerap berakhir dengan aksi memeluk yang membuat wasit menengahi mereka.

Jelang ronde pamungkas berakhir, Logan Paul menunjukan gestur menantang. Dia pun pada akhirnya 'selamat' alias gagal dipukul knock out oleh Mayweather.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI