Lima Aplikasi Peta Ini Bisa Jadi Jurus Ampuh Perjalanan Mudik

Rabu, 13 Juni 2018 | 10:56 WIB
Lima Aplikasi Peta Ini Bisa Jadi Jurus Ampuh Perjalanan Mudik
Tampilan aplikasi Google Maps pada telepon seluler pintar. (Shutterstock)

Suara.com - Mudik menjadi salah satu momen yang ditunggu-tunggu saat Lebaran tiba. Banyak masyarakat Indonesia berbondong-bondong balik ke kampung halaman dengan menggunakan transportasi umum seperti pesawat, kereta api, atau bus. Namun, tak sedikit pemudik yang memilih mudik dengan kendaraan pribadi.

Pembangunan infrastruktur pun mengubah peta jalan di Indonesia. Berkat bantuan teknologi, kini pemudik bisa menginstal aplikasi gratis untuk membantu pemudik. Berikut ini lima aplikasi yang dapat mempermudah perjalanan mudik Anda:

1. Google Maps

Aplikasi Google Maps biasanya sudah bawaan dari smartphone dan tak perlu repot-repot menginstal lagi. Aplikasi ini memiliki antarmuka yang sederhana sehingga mudah digunakan.

Google Maps dapat menampilkan rute perjalanan sekaligus kondisi kemacetan jalan beserta estimasi waktu, baik dengan mobil maupun motor. Tak hanya itu, Google Maps juga dapat menampilkan gambar nyata dengan memanfaatkan peta satelit dan bisa menampilkan tempat-tempat umum seperti pom bensin, restoran, supermarket, atau kedai kopi.

Google Maps pun dilengkapi dengan Google Assistant yang dapat memandu jalan tanpa harus melihat peta sehingga pemudik dapat berkonsentrasi mengendarai.

Google Maps di ponsel pintar. [Shutterstock]

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Gibran Rakabuming Raka?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 9 SMP dan Kunci Jawaban Aljabar-Geometri
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Lelah Mental? Cek Seberapa Tingkat Stresmu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu SpongeBob, Patrick, Squidward, Mr. Krabs, atau Plankton?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Nge-fans Kamu dengan Lisa BLACKPINK?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Maarten Paes? Kiper Timnas Indonesia yang Direkrut Ajax Amsterdam
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Seberapa Tahu Kamu tentang Layvin Kurzawa? Pemain Baru Persib Bandung Eks PSG
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Keterampilan Berpolitik ala Tokoh Sejarah, Kamu Titisan Genghis Khan atau Figur Lain?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI