Rekam Toilet Dikira Berhantu, Warganet Ini Malah Temukan Hal Tak Terduga

Selasa, 15 Desember 2020 | 12:30 WIB
Rekam Toilet Dikira Berhantu, Warganet Ini Malah Temukan Hal Tak Terduga
Aksi tikus jail. [Tiktok]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Video yang telah ditonton sebanyak lebih dari 453.900 penayangan dan disukai sebanyak lebih dari 37.300 kali oleh sesama pengguna TikTok itu pun menuai beragam komentar.

Aksi tikus jail. [Tiktok]
Aksi tikus jail. [Tiktok]

"Tangkep, pelihara, ajarin lipet baju. Lumayan ada pembantu gratis," tulis akun @gesdaimon.

"Tersangka yang buat sekeluarga salah paham," komentar @annyeongitsme.

"Sumpah tikusnya gabut banget," tambah @lufblack.

"Ngakak banget tikusnya ngapain sih ahahaha," ungkap @ennoza.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI