Ini Terjadi saat Lubang Hitam Bimasakti dan Andromeda Bertabrakan

Dythia Novianty Suara.Com
Selasa, 23 Maret 2021 | 10:00 WIB
Ini Terjadi saat Lubang Hitam Bimasakti dan Andromeda Bertabrakan
Ilustrasi lubang hitam (Shutterstock).
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Tetapi studi baru ini memperkirakan dua galaksi itu akan saling bertabrakan sekitar 4,3 miliar tahun dari sekarang dan sepenuhnya bergabung sekitar 6 miliar tahun kemudian.

"Perkiraan studi baru ini untuk tanggal merger Milkomeda sedikit lebih lama dari yang ditemukan tim peneliti lain," kata Roeland van der Marel, astronom di Space Telescope Science Institute, dikutip dari Science News, Selasa (23/3/2021).

Ilustrasi Astronomi. [Shutterstock]
Ilustrasi Astronomi. [Shutterstock]

Namun, perbedaan perkiraan tersebut bisa jadi sebagian karena ketidakpastian dalam pengukuran kecepatan Andromeda.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI