Rela Terobos Banjir Demi Antar Obat, Dedikasi Driver Ojol Ini Bikin Salut

Kamis, 27 Mei 2021 | 09:00 WIB
Rela Terobos Banjir Demi Antar Obat, Dedikasi Driver Ojol Ini Bikin Salut
Ilustrasi ojek online. (Suara.com/Ema Rohimah)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Unggahan yang telah dibagikan sebanyak lebih dari 30.300 kali oleh sesama pengguna Twitter itu pun menuai beragam komentar.

"This... banyak yang begini, makanya gue nggak pernah kasar atau memandang rendah pejuang seperti ini, ojol, pelayan, dan sebagainya. Karena dibalik beratnya pekerjaan mereka, biasanya mereka sangat loyal dan give the best buat customernya," tulis akun @Fahri_Official.

"Sumpah baca ini langsung nusuk ke hati... si masnya berusaha buat menolong orang lain dengan hal sederhana. Semoga almarhum ayahnya diterima dan bahagia di sisi Allah, karena ia meninggalkan anak baik yang memberi hal manis bagi orang lain," komentar @thesshawol.

Ilustrasi ojek online (ojol). (mobimoto.com/Ema Rohimah).
Ilustrasi ojek online (ojol). (mobimoto.com/Ema Rohimah).

"Hati selalu seneng kalau baca atau denger kisah tentang orang-orang yang bertanggung jawab dalam pekerjaannya," ungkap @Cacasalsabill20.

"Baca ini mata gue berair. Sehat terus buat mas driver dan juga mbaknya yaa," cuit @wahyuphraz.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI