“Menariknya tahun ini adalah musim dingin yang sangat basah dan lamprey jelas tahu ini adalah tahun yang baik untuk bermigrasi ke sistem lagi," tambahnya.
![Ilustrasi perubahan iklim. [Shutterstock]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2020/05/26/34754-perubahan-iklim.jpg)
Dia menyayangkan perubahan iklim yang terjadi akibat ulah manusia dan menyebabkan banyak makhluk hidup terpaksa punah, seperti Lamprey.