Elon Musk Tantang PBB, Siap Jual Saham Tesla Rp 85 Triliun untuk Atasi Kelaparan Dunia

Selasa, 02 November 2021 | 15:57 WIB
Elon Musk Tantang PBB, Siap Jual Saham Tesla Rp 85 Triliun untuk Atasi Kelaparan Dunia
CEO Tesla, Elon Musk. [Patrick Pleul/POOL/AFP]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Saat dikonfirmasi, Tesla maupun WFP PBB tidak segera menanggapi komentar apakah ada komunikasi lanjutan di luar tweet tersebut.

Elon Musk sendiri dinobatkan sebagai orang terkaya di dunia dengan kekayaan 311 miliar dolar AS atau Rp 4.434 triliun pada Senin, menurut Bloomberg Billionaires Index.

Di bawah Musk ada Jeff Bezos, mantan CEO Amazon, dengan kekayaan 195 miliar dolar AS atau Rp 2.780 triliun.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI