Harga Langganan Apple Music Naik di Sejumlah Negara, Termasuk Indonesia

Senin, 23 Mei 2022 | 10:21 WIB
Harga Langganan Apple Music Naik di Sejumlah Negara, Termasuk Indonesia
Tampilan Apple Music di iPhone (www.apple.com).
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Tidak ada informasi juga alasan kenaikan harga Apple Music, tapi biasanya perusahaan hanya melakukan koreksi moneter.

Tarif Apple Music sendiri memang berbeda-beda di sejumlah negara. Misalnya di Afrika Selatan, harga Apple Music dibanderol 1,49 dolar AS per bulan, Brazil sekitar 1 dolar AS per bulan, lalu Amerika Serikat 4,99 dolar AS per bulan.

Berikut harga langganan Apple Music di Indonesia

Apple Music. [Shutterstock]
Apple Music. [Shutterstock]
  • Pelajar = Rp 35.000 per bulan
  • Individu = Rp 49.000 per bulan
  • Keluarga = Rp 75.000 per bulan untuk empat akun berbeda

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI