Hindari Doxing di Media Sosial, Ini Tips Lindungi Data Pribadi

Rabu, 01 Juni 2022 | 14:26 WIB
Hindari Doxing di Media Sosial, Ini Tips Lindungi Data Pribadi
Ilustrasi doxing. [Freepik]

Suara.com - Data pribadi sangat rentan terkena doxing di tengah masifnya penyebaran informasi di media sosial.

Doxing merupakan tindakan menyebarkan informasi pribadi orang lain tanpa izin pihak yang bersangkutan.

Biasanya, doxing terjadi di media sosial dan dilakukan akun anonim.

Hampir semua doxing dilakukan untuk tujuan negatif. Beberapa pihak melakukannya untuk mengintimidasi dan membungkam pihak yang ditarget.

Salah satu penyebab doxing adalah minimnya kesadaran melindungi data pribadi di internet.
Menurut akun Instagram resmi Kemenkominfo, berikut ini tips lindungi data pribadi agar terhindar dari doxing:

  1. Ubah akun media sosial menjadi privat.
  2. Hapus akun media sosial yang tidak digunakan.
  3. Jangan mengunggah informasi pribadi.
  4. Meminimalisir pemakaian fitur lokasi pada postingan.
  5. Mengubah kata sandi akun secara berkala.
  6. Mengaktifkan fitur otentikasi dua faktor untuk mencegah peretasan akun.
Ilustrasi Pencurian Data (freepik)
Ilustrasi Pencurian Data (freepik)

Sebisa mungkin jangan terlalu terbuka saat menggunakan media sosial dan mengunggah hal-hal yang bersifat pribadi.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Jika Hidupmu adalah Film, Kamu si Tokoh Antagonis, Protagonis atau Cuman Figuran?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mie Apa yang Kamu Banget? Temukan Karakter Aslimu
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI