Menggunakan smartphone sambil tiduran akan membuat pengguna malas melakukan kegiatan di pagi hari.
Ini akan membuat pengguna menjadi tidak produktif dan membuang waktu.
Namun, pengguna dapat melakukan beberapa tips untuk mencegahnya.
Salah satunya adalah mengaktifkan mode Airplane dan berkomitmen melakukan rutinitas pagi.
![Ilustrasi mode pesawat pada ponsel. [Shutterstock]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2016/09/21/o_1at67g2tdrmv1b1b1p2akei1ugga.jpg)
Dengan mengaktifkan mode Airplane, pengguna tidak akan terganggu dengan notifikasi yang masuk.