Duel Asnawi Mangkualam dengan Pemain Vietnam Jadi Trending di Sosial Media

Selasa, 10 Januari 2023 | 11:05 WIB
Duel Asnawi Mangkualam dengan Pemain Vietnam Jadi Trending di Sosial Media
Pesepak bola Timnas Indonesia berfoto bersama di laga lanjutan Grup A Piala AFF 2022. [ANTARA FOTO/Akbar Nugroho Gumay/wsj]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Dengan kekalahan dari Timnas Vietnam, Timnas Indonesia dipastikan gagal lolos ke baabak Final Piala AFF 2022.

Timnas Indonesia hanya berkesempatan untuk memperebutkan juara ketiga menanti pertandingan antara Thailand dan Malaysia.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI