Samsung Galaxy A25 5G Dapat Sertifikasi BIS, Tanda-tanda Makin Dekat Peluncuran

Dythia Novianty Suara.Com
Senin, 13 November 2023 | 07:43 WIB
Samsung Galaxy A25 5G Dapat Sertifikasi BIS, Tanda-tanda Makin Dekat Peluncuran
Ilustrasi Samsung. [Unsplash/Jonas Leupe]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Bocoran juga menunjukkan pengisian cepat 25W untuk baterai 5.000mAh dan port USB-C.

Harganya diperkirakan turun antara 300 Euro (Rp5 jutaan) dan 400 Euro (Rp6,71 juta).

Samsung Galaxy A25 5G diharapkan tersedia dalam dua model, yakni RAM 6GB dengan penyimpanan 128GB dan RAM 8GB dengan penyimpanan 256GB.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI