Rumah DP 0 Rupiah di Cilangkap Diresmikan Anies, Ada 1.348 Unit

Sabtu, 10 September 2022 | 04:05 WIB
Gub DKI Anies Baswedan resmikan hunian rumah dp 0 persen di Cilangkap, foto Fakhri Kamis (8/9/2022).

Suara.com - Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan meresmikan gedung baru rumah Down Payment (DP) 0 rupiah yang dibangun Perumda Sarana Jaya di kawasan Cilangkap, Jakarta Timur, Kamis (8/9/2022). Unit baru rumah susun di lokasi ini tersedia sebanyak 1.348 unit.

Peresmian dilakukan tepat di depan bangunan Rusun bernama Menara Kanaya. Hadir juga dalam acara ini Wakil Gubernur DKI Jakarta Ahmad Riza Patria, Wali Kota Jakarta Timur, Direktur Utama Sarana Jaya Agus Himawan Widiyanto.

 "Bismillahirahmanirahim, pada hari ini, Kamis 8 September 2022, (sebanyal) 1.348 unit Jakhabitat hunian dp Rp 0 dinyatakan digunakan," ujar Anies dalam sambutannya.

Dari 1.348 unit Rumah DP 0 rupiah, sebanyak 868 unit hunian berdiri di Menara Kanaya, Cilangkap, Cipayung, Jakarta Timur. Lalu, sisanya sebanyak 480 unit di Menara Swasana di Pondok Kelapa, Duren Sawit, Jakarta Timur.

Video Editor: Yulita Futty Hapsari

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya âž”
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya âž”
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya âž”
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya âž”
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya âž”
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya âž”
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya âž”
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya âž”
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya âž”
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya âž”
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya âž”
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI