Tak ada siswa baru sejak 2024, Pemkot Cilegon tutup SDN Cilodan

Rinaldi Aban Suara.Com
Rabu, 16 Juli 2025 | 18:15 WIB
Tak ada siswa baru sejak 2024, Pemkot Cilegon tutup SDN Cilodan. (ANTARA)

Suara.com - Hanya tersisa 36 siswa, tidak mendapatkan siswa baru sejak 2024, serta terdampak perluasan pembangunan industri, satu sekolah di Kota Cilegon, yakni SD Negeri Cilodan akan segera ditutup pemerintah.

Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kota Cilegon, Heni Anita Susila, pada Rabu (16/7), mengatakan penutupan tersebut sudah mendapat persetujuan dari Wali Kota Cilegon Robinsar. Nantinya siswa-siswa SDN Cilodan dipindahkan ke sekolah-sekolah terdekat seperti SDN Pangabuan dan SDN Gunung Sugih. (ANTARA/Susmiatun Hayati/Arif Prada/Rijalul Vikry)

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono, Apa Layak Dilaporkan Polisi?
Ikuti Kuisnya ➔
Cek Prediksi Keuangan Kamu Tahun Depan: Akan Lebih Cemerlang atau Makin Horor?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: Kamu di 2026 Siap Glow Up atau Sudah Saatnya Villain Era?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: Bagaimana Prediksimu untuk Tahun 2026? Lebih Baik atau Lebih Suram?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis Trivia Natal: Uji Pengetahuan Anda Tentang Tradisi Natal di Berbagai Negara
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis Kepribadian: Siapa Karakter Ikonik Natal dalam Dirimu?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis Mitos vs Fakta Sampah: Cara Cerdas Jadi Pahlawan Kebersihan Lingkungan
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI