Yen Melemah Lagi, Indeks Regional Melonjak

Doddy Rosadi Suara.Com
Senin, 31 Maret 2014 | 10:27 WIB
Yen Melemah Lagi, Indeks Regional Melonjak
Ilustrasi (Shutterstock)

Suara.com - Indeks saham di kawasan regional menguat pada sesi pembukaan perdagangan, Senin (31/3/2014). Pelaku pasar sudah tidak terlalu terpengaruh dengan krisis geoplotik di Ukraina. Selain itu, investor juga masih menanti laporan dari Bank Sentral Amerika terkait “outlook” kenaikan suku bunga acuan.

Indeks MSCI Asia Pasifik menanjak 0,4 persen ke level 137,22 dan indeks Topix di Jepang juga bertambah 0,3 persen. Kembali melemahnya nilai tukar yen terhadap dolar Amerika membuat bursa saham kembali memasuki zona hijau.

“Saham sudah mulai bangkit sedikit setelah sempat jatuh terkait situasi di Ukraina. Pasar mulai merasa lega karena situasi politik tidak seburuk yang dibayangkan,” kata Masaru Hamasaki, analis dari Sumitomo Mitsui Management Co.

Sementara itu, indeks Kospi di Korea Selatan juga tidak terlalu banyak berubah. Pelaku pasar madsih menanti dampak dari rencana Korea Utara untuk melakukan lagi uji coba nuklir. Di Australia, indeks S&P/ASX juga melonjak 0,8 persen dan indeks Starits Times di Singapura naik 0,3 persen. Bursa Efek Indonesia libur karena libur Hari Raya Nyepi. (Bloomberg).

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI