Kakao Jembrana Tembus Pasar Ekspor Belanda

Selasa, 20 Oktober 2020 | 10:26 WIB
Kakao Jembrana Tembus Pasar Ekspor Belanda
Hasil panen kakao.
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Sementara Pemkab Jembrana melalui Kepala Dinas Pertanian dan Pangan Jembrana I Wayan Sutama terkait ekspor sangat mengapresiasi kinerja KSS bersama jajaran terkait.

Menurut Sutama, hal ini sebagai pemicu dan motivasi para petani kakao di jembrana untuk terus berupaya meningkatkan produktivitas produksi kakaonya melalui budidaya yang lebih baik (Good Agriculture Practice).

Selain itu wujud komitmen untuk meningkatkan nilai tambah dan daya saing produknya.

"Kita bersyukur dan berbangga dengan ekspor hari ini. Kita mendorong KSS untuk melakukan peningkatan kuantitas dan kualitas produk kakao yang diekspor ke depan tidak hanya produk biji fermentasi tetapi juga dalam bentuk Nibs, Bubuk, Butter serta produk olahan lainnya," pungkasnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI