Erick Thohir Lepas Mudik Bersama Jasa Raharja

Iwan Supriyatna Suara.Com
Jum'at, 29 April 2022 | 16:08 WIB
Erick Thohir Lepas Mudik Bersama Jasa Raharja
Pelepasan pemudik dilakukan di Parkir Timur Stadion Utama Gelora Bung Karno (GBK), Senayan, Jakarta.
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Untuk pemudik yang baru mendapatkan vaksin dosis kedua diwajibkan membawa hasil tes antigen maksimal 1x24 jam atau PCR maksimal 3x24 jam sebelum keberangkatan.

Sehingga mengurangi resiko untuk menyebarkan pandemic covid-19 di kampung halaman.

“Bersamaan dengan pemberangkatan ini kami juga mensiagakan seluruh personal Jasa Raharja di kota yang dilewati untuk mengantisipasi hal-hal yang tidak kita inginkan dan juga di kota tujuan untuk menyambut pemudik yang tiba dan memastikan bahwa para pemudik telah tiba dengan selamat, sesuai daftar manifest pada saat pemberangkatan, ini merupakan bentuk nyata komitmen kami sebagai BUMN untuk memastikan para pemudik selamat, aman dan nyaman sampai tujuan berjumpa dengan keluarga di kampung halaman” tutup Rivan.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI