Ganjar Minta Pati Jadi Kabupaten Pertama di Indonesia yang Seluruh Desanya Punya Program Antikorupsi

Iwan Supriyatna Suara.Com
Kamis, 08 Desember 2022 | 08:33 WIB
Ganjar Minta Pati Jadi Kabupaten Pertama di Indonesia yang Seluruh Desanya Punya Program Antikorupsi
Ganjar dalam acara Penyuluhan Anti Korupsi dan Penandatanganan Pakta Anti Gratifikasi dalam Pelayanan bagi kepala Desa se-Kabupaten Pati.
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Kalau ini 29 Kabupaten sudah kita bikin, ini sudah dievaluasi sama inspektorat kita. Karena sudah dievaluasi dari 29 ya desanya, nanti begitu iya kita langsung mau dorong seluruh desa wajib hukumnya. Kita kasih batas waktu, kita kasih guidanceny agar mereka bisa tinggal meniru saja," katanya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI