5 Ruas Jalan Tol Trans Sumatera Siap Beroperasi Tahun 2023

M Nurhadi Suara.Com
Senin, 23 Januari 2023 | 13:59 WIB
5 Ruas Jalan Tol Trans Sumatera Siap Beroperasi Tahun 2023
Ilustrasi: Jalan Tol Trans Sumatera di Provinsi Riau (foto: riaulink)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

“Kehadiran JTTS merupakan vehicle bagi pertumbuhan perekonomian makro dan mikro di Sumatera. Hal ini sejalan dengan misi pemerintah untuk mendukung pertumbuhan perekonomian yang merata. Adapun strategi Hutama Karya dalam percepatan penyelesaian ruas ini dengan penggunaan teknologi dan digitalisasi konstruksi guna tepat mutu dan waktu,” kata Koentjoro, dikutip dari Antara.

Hingga saat ini Hutama Karya telah membangun JTTS sepanjang kurang lebih 1.064 km dengan 465 km ruas tol konstruksi dan 599 km ruas tol operasi

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI