Jijiz (30) salah satu peserta dalam acara menyebut aksi OMG kali ini dalam mewadahi para milenial ini sangatlah tepat untuk mengembangkan kreativitas, menumbuhkan semangat berliterasi, serta hidupkan jiwa sastra.
"Terkait karya puisi sangat dramatis sekali teman-teman sangat menjiwai tentunya acara ini tidak sampai harus ada di sesi-sesi berikutnya," jelas Jijiz.
Sekadar informasi, pada kesempatan ini OMG DPC Kabupaten Pasuruan turut memberikan stimulus alat lighting kepada Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Seni El-Izzah agar lebih semangat menggiatkan pementasan seni.