Mobil Timor era Soeharto, Proyek Mobnas Orde Baru yang Kontroversial

M Nurhadi Suara.Com
Senin, 18 September 2023 | 15:54 WIB
Mobil Timor era Soeharto, Proyek Mobnas Orde Baru yang Kontroversial
Timor S515i Edisi1996. (Youtube/B Channel)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Pada September 2019 lalu, sempat beredar kabar di media sosial bahwa Indonesia akan memproduksi kembali Mobil Timor SUV dengan desain yang cukup futuristik pada masanya.

Desain mobil tersebut digarap oleh perusahaan internasional yang menggarap produk-produk elite kelas Eropa. Perusahaan tersebut adalah Zagato.

Warganet bernama Purnomo Setyawan tersebut berujar bahwa SUV tersebut rencananya bakal diberi nama Timor Borneo. SUV tersebut sekilas mempunyai desain yang melompat dari zamannya. Ditambah dengan bentuk grill di bawah lampu yang sekilas mirip dengan desain mobil Lamborghini saat ini. Namun hingga kini kabar tersebut belum ada kelanjutannya.

Kontributor : Nadia Lutfiana Mawarni

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI