Meski Berpolusi, Jakarta jadi Kota yang Wajib Dikunjungi Nomer 7 di Dunia Versi Media Asing

Kamis, 09 November 2023 | 13:32 WIB
Meski Berpolusi, Jakarta jadi Kota yang Wajib Dikunjungi Nomer 7 di Dunia Versi Media Asing
Ilustrasi. Polusi udara yang menyelimuti DKI Jakarta dalam beberapa bulan terakhir tak mempengaruhi penilaian terhadap Ibukota Indonesia ini.
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Serta mengunjungi kawasan mangrove di Angke Kapuk, Jakarta Utara.

“Penghargaan ini menjadi sebuah momentum penting bagi Jakarta untuk memperoleh identitas baru, dari sebuah Ibukota, menjadi destinasi dunia yang harus dikunjungi para travel enthusiast,” kata Sandiaga.

Deputi Bidang Pemasaran Kemenparekraf/Kabaparekraf, Ni Made Ayu Marthini menjelaskan, berdasarkan statistik, sepanjang Januari hingga Juni 2023, Jakarta dikunjungi 798.163 wisatawan mancanegara.

"Pengakuan Lonely Planet kepada Jakarta sebagai One of the Best Cities to Visit in 2024, sejalan dengan rencana pemindahan Ibukota baru, menunjukkan bahwa Jakarta semakin keren sebagai destinasi pariwisata berkelas dunia" ujarnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI