Gembiranya Milenial Bisa Punya Rumah Sendiri dengan KPR BTN

Selasa, 30 Januari 2024 | 09:54 WIB
Gembiranya Milenial Bisa Punya Rumah Sendiri dengan KPR BTN
Ilustrasi rumah. (Unsplash.com/ Tierra Mallorca)

Beberapa waktu lalu, pemerintah melalui Direktorat Jenderal Pembiayaan Infrastruktur Pekerjaan Umum dan Perumahan (DJPI) Kementerian PUPR meluncurkan skema KPR dengan jangka waktu 35 tahun. Usulan ini, walaupun masih digodok pemerintah, dinilai sebagai angin segar bagi masyarakat, karena akan memudahkan milenial memiliki rumahnya sendiri.

Perpanjangan waktu KPR akan membantu milenial untuk lebih mampu membayar angsuran, karena jumlah nominalnya pasti akan lebih terjangkau. Dengan jumlah cicilan yang terjangkau tersebut, maka hal ini diprediksi akan menaikkan sisi demand perumahan.

Solusi ini dinilai sebagai berita gembira bagi generasi muda, karena Nixon pernah mengungkapkan bahwa 90 persen milenial di Indonesia memiliki penghasilan kurang dari Rp10 juta per bulan. Artinya, dengan skema KPR 35 tahun, masyarakat muda akan lebih mudah menata keuangannya.

Sejak berdiri selama hampir 47 tahun, BTN sudah memfasilitasi KPR kepada 5,6 juta masyarakat, dengan nilai pembiayaan mencapai Rp470 triliun. Penyaluran KPR pertama kali terjadi pada 10 Desember 1976, di Semarang, Jawa Tengah.

Saat ini, BTN berkomitmen untuk tetap mendampingi masyarakat mewujudkan rumah impiannya.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI