Suara.com - Sevilla membuka peluang lolos ke final setelah membantai Fiorentina 3-0 di Estadio Ramon Sanchez Pizjuan, Jumat (8/5/2015) dinihari WIB. Aleix Vidal menjadi bintang kemenangan bagi Sevilla setelah mencetak dua gol di leg pertama semifinal Liga Europa ini
Sevilla Bantai Fiorentina di Ramon Sanchez
Reky Kalumata Suara.Com
Jum'at, 08 Mei 2015 | 07:01 WIB
BERITA TERKAIT
Aston Villa Raih 8 Kemenangan Beruntun, Rekor Luar Biasa Sejak 1914
12 Desember 2025 | 10:00 WIB WIBREKOMENDASI
TERKINI