De Gea Masih Kiper Utama MU Musim Depan, Bagaimana Nasib Dean Henderson?

Rully Fauzi Suara.Com
Jum'at, 01 Mei 2020 | 20:05 WIB
De Gea Masih Kiper Utama MU Musim Depan, Bagaimana Nasib Dean Henderson?
Kiper Sheffield United pinjaman dari Manchester United, Dean Henderson. [Paul ELLIS / AFP]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Ya, kemungkinan besar kiper bertinggi 188 cm itu akan kembali membela panji Sheffield musim depan dengan status pinjaman.

Untuk level internasional, Henderson merupakan andalan Timnas Inggris U-21.

Henderson juga sudah dipanggil manajer Gareth Southgate untuk terlibat dalam skuat timnas senior, namun sejauh ini ia memang belum melakoni cap di tim senior The Three Lions. 

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI