Kedatangan Donny van de Beek Bisa Jadi Petaka buat Paul Pogba

Rully Fauzi Suara.Com
Kamis, 03 September 2020 | 17:55 WIB
Kedatangan Donny van de Beek Bisa Jadi Petaka buat Paul Pogba
Donny van de Beek resmi bergabung dengan Manchester United dari Ajax Amsterdam. [AFP]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Fernandes mengisi peran kreatif ataupun gelandang serang utama di Manchester United pada paruh kedua musim 2019/2020 lalu, dengan Pogba, Nemanja Matic, Fred, serta Scott McTominay lebih banyak difungsikan sebagai double pivot.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI