"PSG tim yang sangat hebat di musim ini, dalam beberapa musim terakhir, itu tak perlu diragukan lagi. Tapi, kami juga percaya dengan kans kami. Keluar, mainkan permainan kami dan menang. Saya yakin kami bisa melakukannya," sesumbar Guardiola.
Ketenangan Bakal Jadi Kunci Manchester City Lolos ke Final Liga Champions
Rully Fauzi Suara.Com
Selasa, 04 Mei 2021 | 14:59 WIB

Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
- 1
- 2
BERITA TERKAIT
Inter Milan Sepakat, Hentikan Lamine Yamal Jadi Kunci Bungkam Barcelona
06 Mei 2025 | 17:25 WIB WIBREKOMENDASI
TERKINI