Klasemen Liga Champions: MU dan Chelsea Melaju, Barcelona Terancam Tak Lolos

Arief Apriadi Suara.Com
Rabu, 24 November 2021 | 07:19 WIB
Klasemen Liga Champions: MU dan Chelsea Melaju, Barcelona Terancam Tak Lolos
Bek sayap Manchester United, Alex Telles (kiri) dan Cristiano Ronaldo dalam matchday kelima Grup F Liga Champions antara Villarreal vs Manchester United, Rabu (24/11/2021) dini hari WIB. [AFP]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Meski demikian, Barcelona yang hingga kini baru mencetak dua gol dalam lima laga Liga Champions, tak mampu tampil klinis.

Sebanyak 13 peluang yang tiga diantaranya tepat sasaran pada akhirnya tak mampu dikonversi menjadi gol yang sangat mereka butuhkan.

Hasil ini membuat Barcelona masih tertahan di peringkat kedua klasemen dengan raihan tujuh poin dari lima pertandingan. Sementara Benfica berada di bawahnya dengan selisih dua poin.

Kondisi ini merugikan untuk Barcelona karena harus memainkan laga terakhir kontra pemuncak klasemen yang sudah memastikan lolos ke 16 besar sejak awal bulan lalu, Bayern Munich.

Di sisi lain, Benfica 'hanya' harus menghadapi tim penghuni dasar klasemen yang sudah dipastikan tersingkir dari ajang ini, yakni Dynamo Kiev. Melihat kualitas lawan, jalan tim asal Portugal ini untuk meraih kemenangan seharusnya lebih mudah.

Klasemen Liga Champions terkini bisa dilihat dengan mengklik tautan di bawah ini:

Klasemen Liga Champions 2021/2022

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI