Dapat Julukan Baru, Shin Tae-yong Disebut 'Mourinho Asia' oleh Media Malaysia

Rabu, 22 Desember 2021 | 19:35 WIB
Dapat Julukan Baru, Shin Tae-yong Disebut 'Mourinho Asia' oleh Media Malaysia
Pelatih kepala Timnas Indonesia, Shin Tae-yong. [Twitter resmi Piala AFF]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Tidak salah jika dia disebut sebagai Jose Mourinho dari Asia. Prioritas utamanya meraih kemenangan," tegasnya.

Nah, berkat tangan dingin Shin Tae-yong, timnas Indonesia berhasil jadi juara Grup B Piala AFF 2020. Mereka pun akan bertemu dengan Singapura di babak semifinal.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI