Agenda-agenda Timnas Indonesia U-23 dan Senior Sepanjang 2022

Arief Apriadi Suara.Com
Senin, 03 Januari 2022 | 13:30 WIB
Agenda-agenda Timnas Indonesia U-23 dan Senior Sepanjang 2022
Para pemain Timnas Indonesia yang diturunkan di laga leg kedua Piala AFF 2020 kontra Thailand di National Stadium Singapura, Sabtu (1/1/2022) malam WIB. [ANTARA FOTO/Flona Hakim]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Selain itu, di tahun ini pun akan bergulir lagi Piala AFF 2022 yang bakal bergulir pada Desember 2022. Belum lagi ada beberapa pertandingan internasional atau FIFA matchday yang harus dilakoni Timnas Indonesia senior.

Agenda Timnas Indonesia U-23 Selama 2022:

  • FIFA match day (akhir Januari) - Timnas Senior
  • Piala AFF U-23 (14-26 Februari) - U-23
  • FIFA match day (akhir Maret) - Timnas Senior
  • SEA Games (12-23 Mei) - U-23
  • Kualifikasi Piala Asia 2023 (8-14 Juni) - Timnas Senior
  • Asian Games (10-25 September) - U-23
  • FIFA match day (pertengahan September) - Timnas Senior
  • Piala AFF 2022 (Desember) - Timnas Senior.

Kontributor: Aditia Rizki

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI