3 Klub Liga 1 yang Sanggup Pinang Jordi Amat setelah Resmi Tinggalkan Eropa

Reky Kalumata Suara.Com
Selasa, 12 April 2022 | 14:53 WIB
3 Klub Liga 1 yang Sanggup Pinang Jordi Amat setelah Resmi Tinggalkan Eropa
Pemain KAS Eupen, Jordi Amat. [Instagram/@jordiamat5]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Saat ini, Bali United juga sudah memiliki sederet pemain bintang. Ada beberapa nama pemain naturalisasi yang memperkuat tim asal Pulau Dewata itu.

Salah satu desakan Bali United memboyong Jordi Amat ialah kebutuhan mereka untuk tampil di ajang Piala AFC 2022.

Jika mampu memboyong Jordi Amat, maka tim asuhan Stefano Cugurra akan memiliki duet tangguh di lini belakang bersama Willian Pacheco.

Kontributor: Muh Adif Setiawan

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI