Pasalnya, dengan bertemu lawan-lawan yang punya kualitas mumpuni dan sama-sama bermain di Eropa, kemampuan Jordi Amat pun bakal terjaga.
Hal ini berpotensi tidak akan terlalu signifikan terjadi jika dirinya memilih untuk berkarier di Indonesia.
Kontributor: Aditia Rizki