Pakai Atribut Pelangi, Fan Timnas Inggris Ditelanjangi Petugas Piala Dunia 2022

Arief Apriadi Suara.Com
Rabu, 30 November 2022 | 07:12 WIB
Pakai Atribut Pelangi, Fan Timnas Inggris Ditelanjangi Petugas Piala Dunia 2022
Ilustrasi suporter Timnas Inggris di Piala Dunia 2022. [Adrian DENNIS / AFP]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

“Dia meminta saya melepas topi saya. Saya mengatakan bahwa saya berhak untuk memakainya dan bahwa FIFA baru mengonfirmasi tiga hari yang lalu bahwa bendera pelangi dan pakaian dapat diterima di stadion. Dia berkata 'Kami tidak peduli apa yang FIFA katakan, kami memutuskan apa yang masuk'."

Awal pekan ini, ketua Piala Dunia Qatar Hassan Al-Thawadi telah menegaskan bahwa negaranya terbuka untuk semua orang, tetapi siapapun harus menghormati agama mereka yakni Islam.

“Sejak hari pertama, kami telah mengatakan bahwa semua orang diterima. Kami juga meminta orang-orang untuk datang dan menghormati budaya kami, agama kami," kata Al-Thawadi.

“Ini bukan budaya Qatar atau agama Qatar, nilai-nilai ini bersifat regional. Ini untuk dunia Islam, dunia Arab, Timur Tengah."

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI