Tak cuma Rumput Jelek, Stadion My Dinh Juga Jorok dan Kumuh, Nih Buktinya

Senin, 09 Januari 2023 | 13:47 WIB
Tak cuma Rumput Jelek, Stadion My Dinh Juga Jorok dan Kumuh, Nih Buktinya
Kondisi rumput Stadion My Dinh, Hanoi yang akan jadi venue laga Vietnam vs Indonesia di leg kedua semifinal Piala AFF 2022, Senin (9/1/2023) malam WIB. [PSSI]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Pihak AFF yang diwakili oleh sekjen Winston Lee menyebut bahwa standar Stadion My Dinh telah diperiksa secara berkala dan mengatakan siap untuk melangsungkan pertandingan leg kedua babak semifinal Piala AFF.

"Setiap tahun kami menetapkan standar lebih tinggi dengan negara tuan rumah pertandingan Piala AFF. Saya bisa bilang Vietnam sangat bagus dalam persiapan. Kami sangat senang," ungkapnya.

My Dinh National Stadium sudah berdiri sejak 1908, artinya stadion ini sudah 115 tahun. Baru pada 13 September 2021, stadion ini direnovasi.

Kabarnya biaya renovasi stadion ini menelan biaya sangat besar yakni 1 juta dollar Amerika Serikat. Meski baru 15 bulan direnovasi, kondisi stadion ini masih sangat buruk.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI