Shin Tae-yong Akan Pinjam Pemain untuk FIFA Matchday, PSSI Kirim Surat ke Klub

Selasa, 14 Maret 2023 | 10:46 WIB
Shin Tae-yong Akan Pinjam Pemain untuk FIFA Matchday, PSSI Kirim Surat ke Klub
Pelatih Timnas Indonesia U-20 Shin Tae-yong (tengah) menendang bola saat memimpin latihan Timnas U-20 di Lapangan A, Kompleks Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Sabtu (18/2/2023). Tmnas U-20 menjalani pemusatan latihan menjelang kejuaraan Piala Asia U-20 2023 di Uzbekistan yang akan dimulai pada 1 Maret 2023. ANTARA FOTO/Indrianto Eko Suwarso/tom.
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Pemilihan Arya Pratama tak terlepas dari penampilan impresifnya di Liga 1. Dari 30 pertandingan, ia membuat PSM menjadi tim paling sedikit kebobolan dengan 22 gol.

Untuk mengawal lini pertahanan dalam skema dasar 3-4-3, Shin Tae-yong kemungkinan memasang trio Jordi Amat, Fachrudin Aryanto, dan Elkan Baggot.

Mengingat postur pemain Burundi yang lebih kekar dan tinggi, pemilihan tiga pemain jangkung ini akan sangat membantu kekuatan lini belakang.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI