Arsenal Terjepit Jelang Hadapi Man City, Mikel Arteta Dihantui Rekor Buruk

Arief Apriadi Suara.Com
Selasa, 25 April 2023 | 16:48 WIB
Arsenal Terjepit Jelang Hadapi Man City, Mikel Arteta Dihantui Rekor Buruk
Penyerang Manchester City asal Norwegia Erling Haaland (tengah) menantang bek Arsenal asal Prancis William Saliba (kiri) dan bek Arsenal asal Jepang Takehiro Tomiyasu (kanan) selama pertandingan putaran keempat Piala FA antara Manchester City vs Arsenal di Stadion Etihad di Manchester, barat laut Inggris , pada tanggal 27 Januari 2023. Oli SCARFF/AFP.
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Kami sedang menganalisis ancaman dan kelemahan mereka. Kami tahu siapa mereka. City memulai serangan dari penjaga gawang," kata Arteta.

"Kami akan fokus pada diri sendiri. Kami tahu apa yang bisa mereka lakukan. Mereka dapat melakukan begitu banyak hal sehingga Anda harus dapat beradaptasi," tambahnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI