Asnawi Mangkualam Diam-diam Rayakan Ulang Tahun Steffi Zamora

Irwan Febri Suara.Com
Selasa, 19 Desember 2023 | 09:10 WIB
Asnawi Mangkualam Diam-diam Rayakan Ulang Tahun Steffi Zamora
Steffi Zamora dan Asnawi Mangkualam. (TikTok/@putrinakeaa12)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Aku tadi habis live, udah ngomong, aku dekat sama ini ini ini, enggak ada, semua teman. Kasihan, Fuji, Dara, Ratu, siapa lagi, Steffi kalian serang-serang. Kasihan, jangan, jangan diserang-serang," kata Asnawi Mangkualam.

"Kan dari awal aku enggak ada omong apa-apa ya, kalian aja yang berekspektasi, yang berlebihan. Kalian yang beropini, kalian yang sakit hati," pungkasnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI