Menang Adu Penalti, Real Madrid Singkirkan Man City dan Lolos ke Semifinal Liga Champions

Irwan Febri Suara.Com
Kamis, 18 April 2024 | 05:40 WIB
Menang Adu Penalti, Real Madrid Singkirkan Man City dan Lolos ke Semifinal Liga Champions
Gelandang Real Madrid asal Kroasia, Luka Modric melakukan selebrasi setelah mencetak gol pertama timnya selama pertandingan pekan ke-26 Liga Spanyol 2023-2024 antara Real Madrid vs Sevilla di stadion Santiago Bernabeu di Madrid pada 25 Februari 2024. JAVIER SORIANO / AFP.
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Empat penendang Real Madrid (Jude Bellingham, Lucas Vasquez, Nacho dan Rudiger) berhasil mencetak gol, hanya tendangan Luka Modric yang bisa dihentikan oleh Ederson.

Sedangkan, dua penendang Manchester City yaitu Bernardo Silva dan Mateo Kovacic gagal mengecoh kiper Madrid, Andriy Lunin.

Los Blancos menang 4-3 atas Man City pada babak adu penalti.

Susunan pemain:

Manchester City (4-1-4-1): Ederson; Gvardiol, Dias, Akanji (112' Stones), Walker; Rodri; Grealish (72' Doku), Silva, De Bruyne (112' Kovacic), Foden; Haaland (91' Alvarez)
 
Real Madrid (4-2-3-1): Lunin; Mendy, Nacho, Rudiger, Carvajal (110' Militao); Kroos (79' Kroos), Camavinga; Rodrygo (84' Brahim), Bellingham, Valverde; Vinicius (102' Vazquez).

(Antara)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI