Aidan juga mengatakan bahwa dirinya bangga menjadi orang Indonesia dan ingin memperkuat skuad Merah Putih di masa mendatang.
“Saya sangat bangga menjadi orang Indonesia dan ingin sekali bermain untuk Garuda. Untuk masa depan karier sepak bola saya pikir tidak akan lama lagi saya bisa bermain di klub profesional," imbuhnya.
Sayangnya Aidan Bonvanie tidak dibawa oleh Nova Arianto ke Piala Asia U-17 2025.

Tiga kiper yang dipilih Nova Arianto ke timnas Indonesia U-17 untuk Piala Asia U-17 2025 ada tiga nama.
Merea adalah Rendy Razzaqu Mochtar, Muhammad Rhaka Syafaka Bilhuda, dan Dafa Al Gasemi Setiawarman.