Jay Idzes Dapat Ucapan Spesial dari Pemain Liga Jerman: HBD Horizon!

Galih Prasetyo Suara.Com
Senin, 02 Juni 2025 | 21:34 WIB
Jay Idzes Dapat Ucapan Spesial dari Pemain Liga Jerman: HBD Horizon!
Jay Idzes Dapat Ucapan Spesial dari Pemain Liga Jerman: HBD Horizon! [Tangkap layar Instagram]

Momen menarik pun tercipta saat Jay Idzes ditanya perihal klub barunya di musim depan.

Pewarta yang bertanya kepada kapten Timnas Indonesia itu mengatakan, apakah Jay Idzes akan menuju ke Como atau Inter Milan?

Mendengar pertanyaan tersebut, Patrick Kluivert yang duduk di sebelah Jay Idzes melemparkan senyum.

Tak berapa lama, ia kemudian nyeletuk kepada Jay Idzes.

Jay Idzes saat memperkuat Timnas Indonesia (instagram @jayidzes)
Jay Idzes saat memperkuat Timnas Indonesia (instagram @jayidzes)

"Dia (wartawan) sampai punya telepon tambahan," kata Kluivert sambil mencolek Jay Idzes di sampingnya.

"Jadi hati-hati kalau ngomong," sambung pelatih Timnas Indonesia tersebut.

Mendengar tingkah dan pernyataan dari Kluivert, di video itu tampak Jay Idzes hanya melemparkan senyum.

Pemain belakang Venezia itu pun lantas menjawab dengan bijak.

"Kita lihat saja nanti," ucap Jay Idzes.

Baca Juga: Siapa Dirtek Timnas Indonesia? Erick Thohir: Saya Gak Mau Bohong

Potongan video momen Kluivert memperingatkan Jay Idzes untuk hati-hati berbicara pun viral di sosial media.

Bek Timnas Indonesia, Jay Idzes dirumorkan akan pindah dari Venezia di musim depan. Jay Idzes diprediksi akan berlabuh ke runner up Liga Champions 2024/2025, Inter Milan.

Seperti diketahui, Jay Idzes menjadi salah satu pemain Venezia yang tampil konsisten dan spartan di musim ini. Meski pada akhirnya Jay Idzes tak mampu menyelematkan Venezia dari degradasi.

Meski akhirnya Venezia pada musim depan akan main di Serie B, Jay Idzes tak perlu khawatir. Pasalnya ia besar kemungkinan akan bertahan di Serie A Italia.

Jay Idzes jadi incaran klub-klub besar Serie A Italia, salah satunya Inter Milan yang pada Minggu (1/6) dinihari tadi ditekul 0-5 oleh PSG di final Liga Champions.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI