Sementara itu, Atletico Madrid disebut oleh Garrido sebagai penantang serius untuk musim depan.
Dengan rekrutan seperti Cardoso dan Baena, Los Rojiblancos disebut telah membentuk skuad yang lebih kompetitif — meskipun belum bisa disamakan dari segi bujet dengan Madrid dan Barcelona.