Suara.com - Tora Sudiro, Vincent, Desta dan Ringgo yang tergabung dalam band The Cash mengaku kesulitan untuk tampil produktif. Setiap berkumpul, mereka lebih banyak menghabiskan waktu untuk bercanda daripada latihan musik.
"Gue taunya ini band becandaan doang, orang lain sejam bisa dapat enam lagu, ini cuma tiga lagu, ngobrolnya banyak banget. Gue aja sampe nggak tau nih gimana, latihan aja masih nyari-nyari lah," ujar Vincent seraya tertawa ditemui di kawasan Fatmawati, Jakarta Selatan, Senin (14/9/2015).
The Cash, menurut personelnya adalah tempat senang-senang. Meski sebenarnya mereka ingin serius mendalami bidang musik tersebut.
"Ini sih ceritanya mau garap lagi sama Eros (Sheila On 7), tapi waktunya dia masih ribet. Dia so far produser The Cast. Dia sebatas merapikan band ini," sambung Vincent.
Jika tak ada aral melintang The Cash berencana merilis single di tahun ini. Mereka juga ingin merilis album terbaru dalam waktu dekat ini.
Banyak Bercanda, Personel Band The Cash Kesulitan Serius di Musik
Selasa, 15 September 2015 | 06:47 WIB
BERITA TERKAIT
Bikin Desta Ketagihan, Dracin Kini Dilarang Tampilkan Kisah Cinta CEO Kaya dan Gadis Misikin
08 Januari 2026 | 19:15 WIB WIBREKOMENDASI
TERKINI
Entertainment | 15:33 WIB
Entertainment | 14:59 WIB
Entertainment | 14:34 WIB
Entertainment | 13:38 WIB
Entertainment | 13:29 WIB
Entertainment | 12:51 WIB
Entertainment | 11:57 WIB
Entertainment | 11:27 WIB
Entertainment | 10:53 WIB
Entertainment | 10:35 WIB