
Banyak artis yang menghabiskan waktu untuk bersepeda hingga olahraga di masa pandemi ini.
Termasuk artis cantik Tya Ariestya yang jaga pola makan serta jalan kaki. Ia pun berhasil turun berat badan hingga 14 kilogram loh.
Itu tadi tiga artis turun berat badan saat pandemi, yang mana apling manglingi menurutmu?