Setelah alur cerita di awal sangat mengasyikan dan sangat enjoy untuk di ikuti ternyata film Who Are You - School 2015 ini memiliki ending yang menyebalkan, hal ini lantaran cerita antara Go Eun dan Byul memiliki cerita ya flat, serasa percumah ya sudah menunggu hinggal sampai akhir film tapi memiliki alur yang kurang memuaskan.
![Cheese in The Trap [Asianwiki]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2021/07/27/88446-cheese-in-the-trap.jpg)
Cheese In The Trap berkisah tentang persaingan sengit dua mahasiswa menjadi awal dari kisah kedekatan mereka. Hong Seol (Kim Go Eun) dan Yoo Jung (Park Hae Jin) tengah menempuh pendidikan di universitas yang sama. ... Demi membiayai kuliahnya, Hong Seol bahkan memiliki pekerjaan paruh waktu.
Banyak yang mengatakan bahwa ending dari film Chees in the Trap memiliki ending yang kurang sinkron dengan cerita aslinya yang berada di weebtoon dari hal tersebut justru membuat para penonton penasaran. Atau mungkin akan ada season duanya ?
5. Moon Lovers : Scarlet Heart Ryeo

Drama Scarlet Heart Ryeo bercerita tentang seorang wanita modern abad ke-21 yang secara misterius kembali ke ribuan tahun silam di masa Dinasti Georyo. Kisahnya bermula ketika sedang terjadi gerhana bulan total, Go Ha Jin (IU) sedang meratapi nasibnya di pinggir danau setelah dihianati pacar dan sahabatnya.
Pada serial film ini, ending dari film ini sebagian besar penonton telah bisa menebak. Akhir yang pilu dan menyedihkan, mengingat film Moon Lovers : Scarlet Heart Ryeo ini adalah film dokumenter alur ceritanya sudah paten. Tapi banyak yang merasakan bahwa ending dari film ini terlalu mengecewakan.
Bagaimana nih menurut kalian dengan Drama Korea dengan ending gantung ini? Apakah kalian sudah menontonnya?
Kontributor : Sofia Ainun Nisa
Baca Juga: Drama Baru Song Joong Ki usai Vincenzo, 5 Fakta Chaebol Family's Youngest Son