9 Nama Asli Artis Senior Indonesia, Titiek Puspa Puspa Punya Tiga!

Farah Nabilla Suara.Com
Jum'at, 17 September 2021 | 16:03 WIB
9 Nama Asli Artis Senior Indonesia, Titiek Puspa Puspa Punya Tiga!
Nama asli artis senior Indonesia. Titiek Puspa (10/3/2018) [Suara.com/Sumarni]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Titiek Puspa [Ismail/Suara.com]
Titiek Puspa [Ismail/Suara.com]

Rupanya Titiek Puspa pernah mengalami transformasi namanya sebanyak 3 kali, yang pertama dirinya memiliki nama asli Sudarwati lalu berganti menjadi Kadarwati dan akhirnya menjadi Sumarti.

Bagaimana menurut kalian dengan nama asli artis senior Indonesia ini ? Apakah kalian cukup tercengang mendengar pernyataan ini ? Kalian ngefans dengan siapa nih ?

Kontributor : Sofia Ainun Nisa

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI