Posan Tobing Terpukul Dengar Bens Leo Meninggal Dunia

Senin, 29 November 2021 | 14:30 WIB
Posan Tobing Terpukul Dengar Bens Leo Meninggal Dunia
Bens Leo [Evi Ariska/Suara.com]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Keluarga juga meminta kepada para sahabat untuk memberikan penghormatan kepada mendiang Bens Leo cukup dengan memberikan doa dari rumah masing-masing.

Sebelumnya, seorang sahabat Nini Sunny mengabarkan kalau Bens Leo terinveksi Covid-19 dan dirawat di Rumah Sakit Fatmawati, Jakarta.

Bahkan dalam keterangannya, Nini menyampaikan tidak saja Bens Leo yang terinveksi Covid-19, tapi juga sang istri, Pauline Endang dan putranya, Addo Gustaf. 

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI