Denny Sumargo Ternyata Manja, Olivia Allan: Aku Mau Berangkat Kerja Aja Susah

Sabtu, 21 Mei 2022 | 18:08 WIB
Denny Sumargo Ternyata Manja, Olivia Allan: Aku Mau Berangkat Kerja Aja Susah
Momen Denny Sumargo dan istri pamer kemesraan di jalanan New York. (Instagram/dennysumargoreal)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Denny kelihatan gimana banget, tapi sebenernya anak rumahan. Aku ngajak dia pergi itu susah," pungkasnya.

Perihal itu, sejumlah netizen ikut memberikan respons dan komentar yang beragam.

"Ko Densu hoki banget dapet dapet Ci Oliv," tulis seorang netizen, "Ngakak Densu ternyata sampe segitunya ke istri," ujar netizen lain, "Perempuan yang hebat," ucap netizen yang lainnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI